Berita Desa
Indeks
Pembongkaran Jamban Apung
Pada hari Kamis, 21 Juli 2022 Desa Selaganggeng melaksanakan pembongkaran jamban apung. Kegiatan tersebut merupakan suatu upaya kesehatan untuk masyarakat.Pencapaian menuju 100% akses terhadap jamban sehat ini tidak lepas dari pengupayaan berbagai pihak dengan izin dan dukungan dari masyarakat dan pemerintah
- 26 Juli 2022
- Administrator
- Berita Desa